DISKOMINFO KAB. TASIKMALAYA ADAKAN SOSIALISASI EDUKASI COVID19 UNTUK KELOMPOK INFORMASI MASYARAKAT
DISKOMINFO, Singaparna – Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Tasikmalaya melaksanakan Sosialisasi Edukasi COVID-19 untuk Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) Kab. Tasikmalaya, yang bertempat di Aula Diskominfo Kab.Tasikmalaya, Kamis (16/04/2020). Narasumber dari Kadis Komunikasi dan Informatika Kab. Tasikmalaya Drs. Rudi Sonjaya Saehuyri, M.Pd menjelaskan peran KIM dalam situasi pandemi Covid 19. Selain itu, narasumber lainnya dari Dinas […]
HIMBAUAN BUPATI TASIKMALAYA NOMOR 25 TAHUN 2020
HIMBAUAN BUPATI TASIKMALAYA NOMOR 25 TAHUN 2020 TENTANG PELAKSANAAN SHOLAT BERJAMAAH DI MESJID DAN SHOLAT JUM’AT DALAM SITUASI TERJADI WABAH CORONAVIRUS DISEASE 2019 (COVID-19) DOWNLOAD PDF
HIGHLIGHTS KEGIATAN DESA LAWAN CORONA DI SODONG
DISKOMINFO, Sodonghilir – Pemdes Sodong Kecamatan Sodonghilir melalui Satuan Tugas (Satgas) bersama Relawan Penanggulangan Bencana sigap meminimalisasi meluasnya wabah Covid-19 dengan melakukan pengecekan suhu tubuh, pembagian masker dan sosialisasi pencegahan covid 19 kepada para pedagang di Pasar Sodong.Kegiatan-kegiatan di wilayah tersebut sesuai dengan arahan dalam Keputusan Bupati Tasikmalaya Nomor: 360/Kep. 106-BPBD/2020 Tentang Perubahan Atas Keputusan […]
HIGHLIGHTS KEGIATAN DESA LAWAN CORONA DI GUNAJAYA
DISKOMINFO, Manonjaya – Pemdes Gunajaya Kecamatan Manonjaya melalui Satuan Tugas (Satgas) bersama Relawan Penanggulangan Bencana sigap meminimalisasi meluasnya wabah Covid-19 dengan melakukan penyemprotan disinfektan di berbagai fasilitas publik dan rumah warga. Kegiatan-kegiatan di wilayah tersebut sesuai dengan arahan dalam Keputusan Bupati Tasikmalaya Nomor: 360/Kep. 106-BPBD/2020 Tentang Perubahan Atas Keputusan Bupati Tasikmalaya Nomor 360/Kep. 95-BPBD/2020 Tentang Pembentukan Gugus […]
HIGHLIGHTS KEGIATAN DESA LAWAN CORONA DI DESA BANYURESMI SUKAHENING
DISKOMINFO, Sukahening – Pemdes Banyuresmi Kecamatan Sukahening melalui Satuan Tugas (Satgas) bersama Relawan Penanggulangan Bencana sigap meminimalisasi meluasnya wabah Covid-19 dengan melakukan penyemprotan disinfektan di berbagai fasilitas publik yang ada di desa tersebut.Kegiatan-kegiatan di wilayah tersebut sesuai dengan arahan dalam Keputusan Bupati Tasikmalaya Nomor: 360/Kep. 106-BPBD/2020 Tentang Perubahan Atas Keputusan Bupati Tasikmalaya Nomor 360/Kep. 95-BPBD/2020 Tentang […]