WAKIL BUPATI H. CECEP NURUL YAKIN SERAHKAN ANUGERAH “BAZNAS AWARD” TAHUN 2021

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Telegram
Email
DISHUBKOMINFO, Singaparna – Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Tasikmalaya kembali menganugerahkan Baznas Award kepada Unit Pengumpul Zakat (UPZ)

terbaik
 

di Tahun 2021. Turut Hadir dalam kegiatan Ini Kepala Kantor Kemenag Kab. Tasikmalaya, Ketua BAZNAS Kab. Tasikmalaya dan tamu undangan lainnya.

Wakil Bupati Tasikmalaya H. Cecep Nurul Yakin menyerahkan penghargaan ini di Islamic Center Kab. Tasikmalaya, didampingi Ketua BAZNAS Kab. Tasikmalaya, Drs. K.H. Acep Thohir Fuad, Kamis (16/12/2021).
Usai menyerahkan BAZNAS Award 2021, Wakil Bupati menyampaikan, “saya berharap perolehan atau pengumpulan zakat kita dapat lebih tinggi. Harapannya nanti seluruh desa memiliki UPZ, tidak hanya OPD dan swasta yang ikut berzakat,” tuturnya.
Ditekankan Wakil Bupati, Kabupaten Tasikmalaya dianggap masih memiliki potensi lebih dalam penghimpunan zakat dengan nilai lebih tinggi dalam kurun waktu satu tahun. “Terlebih angka kemiskinan di Kabupaten Tasikmalaya dan kabupaten/kota lain secara nasional mengalami kenaikan akibat pandemi covid-19.”, imbuhnya.
“Semoga dapat menurunkan kemiskinan dengan adanya intervensi dari BAZNAS. Yang tentunya lebih fleksibel secara administratif dan lebih menyasar pada Asnaf,” pungkas Wakil Bupati.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent News
Apel Siaga Pengawas Pemilihan Se-Kabupaten Tasikmalaya
Asn Pemkab Tasikmalaya Ikuti Pemecahan Rekor Muri Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak Oleh Asn
Pjs Bupati Tasikmalaya Hadiri Fgd Pentahelix Dalam Rangka Antisipasi Dan Pencegahan Bencana Alam
Sekda Zen Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan Wilayah Pada Pilkada Serentak
Sekda Zen Hadiri Rakor Dan Monev Optimalisasi Penyelenggaraan Kabupaten/ Kota Sehat
Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2024 Tingkat Kab. Tasikmalaya
Pjs Bupati Tasikmalaya Pimpin Apel Dan Pelepasan Purna Tugas ASN
Pjs Bupati Tasikmalaya Hadiri Pelantikan DPC GMNI Tasikmalaya
Pemkab Tasikmalaya Raih Penghargaan UKPBJ
PJS. Bupati Tasikmalaya Hadiri Pelantikan KNPI Kecamatan Se-Kabupaten Tasikmalaya