ALHAMDULILLAH, KABUPATEN TASIKMALAYA RAIH JUARA UMUM III PADA GELARAN MTQ KE- 37 TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT TAHUN 2022
DISKOMINFO, Sumedang – Kafilah Kabupaten Tasikmalaya raih Juara Umum III pada perhelatan Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) XXXVII Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2022. Sebelumnya, pada tahun 2020 Kabupaten Tasikmalaya mendapat posisi ke-8. Kepastian kafilah Kabupaten Tasikmalaya meraih Juara Umum III berdasarkan Surat Keputusan Dewan Hakim Nomor : 06/ DH-MTQ-XXXVII/2022 Tanggal 25 Juni 2022 Tentang : […]
BUPATI HADIRI HARI KESATUAN GERAK PKK KE-50 TINGKAT KABUPATEN TASIKMALAYA
DISHUBKOMINFO, Singaparna – Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto menghadiri Peringatan Hari Kesatuan Gerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga ( HKG PKK) ke-50 tingkat Kabupaten Tasikmalaya, dengan tema “Berbakti untuk Bangsa, Berbagi untuk Sesama “, Rabu (22/06/2022). Dalam sambutannya Bupati Ade mengapresiasi kemeriahan puncak HKG PKK ke-50 di Kabupaten Tasikmalaya. Bupati menuturkan, momentum HKG PKK ini menjadi […]
BUPATI TASIKMALAYA HADIRI KEGIATAN MILANGKALA DESA SUKABAKTI
Dishubkominfo, Sodonghilir – Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto menghadiri sekaligus menutup kegiatan Milangkala Desa Sukabakti yang ke-40, bertempat di Desa Sukabakti Kecamatan Sodonghilir, Selasa (21/06/2022). _ Bupati Ade berpesan agar senantiasa menjaga persatuan seluruh penyelenggara pemerintahan desa beserta perangkat desa hingga lembaga RT/RW agar roda pemerintahan berjalan dengan baik dan berharap Kepala Desa agar selalu dekat […]
BUPATI TASIKMALAYA HADIRI PEMBUKAAN MTQ XXXVII TINGKAT PROV. JABAR
DISHUBKOMINFO, Sumedang – Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto menghadiri Pembukaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XXXVII Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2022 yang bertempat di Kabupaten Sumedang, Minggu (19/06/2022). – Pada Kesempatan ini Bupati Ade memberikan dorongan dan motivasi sebelum pelaksanaan MTQ kepada kafilah Kabupaten Tasikmalaya, dalam sambutannya ia menyampaikan agar para peserta mengikuti prosesnya dengan baik […]
MENPAREKRAF SANDIAGA UNO BERI PELATIHAN UMKM DAN LUNCURKAN SANTRI DIGITALPRENEUR DI TASIKMALAYA
TASIKMALAYA – Wakil Bupati Tasikmalaya H. Cecep Nurul Yakin bersama Danlanud Wiriadinata Letkol. Pnb Adi Putra Buana, S.H., M.I.Pol menyambut kunjungan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno di Lapangan Terbang Lanud Wiriadinata Tasikmalaya, Sabtu (18/06/2022). Usai mendarat, Wabup Cecep mendampingi Menparekraf Sandiaga bertolak ke Ponpes Idrisiyyah Cisayong untuk meluncurkan Program […]
WABUP PANTAU PROYEK PERBAIKAN JALAN MANGUNREJA-CIKATOMAS
Dishubkominfo, Singaparna- Wakil Bupati Tasikmalaya H. Cecep Nurul Yakin didampingi Kepala Bidang Jalan Dinas Pekerjaan Umum, Tata Ruang, Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup Kabupaten Tasikmalaya Romi Gardara beserta jajaran melakukan pemantauan proyek perbaikan jalan utama Mangunreja-Cikatomas pada Rabu (15/06/2022). Pemantauan dilakukan di tiga titik, yaitu konstruksi ruas Jalan Mangunreja-Sukaraja, rekonstruksi Jalan Papayan-Cikalong, […]
BUPATI TASIKMALAYA HADIRI HUT IGTKI PGRI
DISHUBKOMINFO, Singaparna – Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto menghadiri HUT Ikatan Guru Taman Kanak-kanak Indonesia (IGTKI) ke-72, di Halaman Kantor PGRI Kab. Tasikmalaya, Rabu (15/06/2022). – Pada kesempatan ini Bupati Ade meresmikan gedung sekretarit IGTKI Kab. Tasikmalaya. – Bupati Ade menyampaikan pentingnya pendidikan untuk generasi yang lebih baik, ” Saya atas nama Pemerintah Kabupaten Tasikmalaya menyampaikan […]
BUPATI TASIKMALAYA MELEPAS JAMAAH HAJI KABUPATEN TASIKMALAYA
DISHUBKOMINFO, Singaparna – Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto didampingi Wakil Bupati H. Cecep Nurul Yakin melepas jamaah haji Kabupaten Tasikmalaya, bertempat di Islamic Center Kab. Tasikmalaya, Selasa (14/06/2022). – Jamaah haji asal Kabupaten Tasikmalaya yang berjumlah 404 orang itu akan bergabung dengan kloter 18 jamaah haji asal Indonesia. – Dalam sambutannya Bupati Ade menyampaikan rasa syukur […]
WABUP TASIKMALAYA HADIRI VERIFIKASI LAPANGAN HYBRID EVALUASI KABUPATEN LAYAK ANAK
DISHUBKOMINFO, Singaparna – Wakil Bupati Tasikmalaya H. Cecep Nurul Yakin mewakili Bupati Tasikmalaya hadir dalam acara Verifikasi Lapangan Hybrid Evaluasi Kabupaten Layak Anak (KLA) Tahun 2022 yang bertempat di Aula Bappelitbangda Kab. Tasikmalaya, Senin (14/06/2022). – Wabup menyampaikan terkait peran & strategi pemerintah dalam memenuhi hak dan perlindungan anak di Kabupaten Tasikmalaya. – Kegiatan Verifikasi […]
BUPATI TASIKMALAYA LANTIK PENGURUS LPTQ KAB. TASIKMALAYA MASA BHAKTI 2022-2027 SEKALIGUS MELEPAS KAFILAH KAB. TASIKMALAYA PADA MTQ XXXVII PROV. JABAR TAHUN 2022
Dishubkominfo, Singaparna- Bupati Tasikmalaya melantik Pengurus Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran (LPTQ) Masa Bhakti 2022-2027 sekaligus melepas Kafilah Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) XXXVII Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2022, bertempat di Op.room Setda Kabupaten Tasikmalaya, Selasa (14/06/2022) _ Dalam sambutannya Bupati Ade menyampaikan selamat kepada pengurus yang dilantik ‘” Saya sampaikan selamat dan doa kepada pengurus […]